Senin, 03 Oktober 2011

Antara SQL, MySQL dan PostgreSQL

Apa itu SQL?
SQL (Structured Query Language) merupakan bahasa komputer yang mengikuti standard ANSI yang dipakai untuk mengakses data dari suatu database atau sistem basis data (sumber)


Apa itu MySQL?

MySQL adalah sebuah implementasi dari sistem manajemen basisdata relasional (RDBMS) yang didistribusikan secara gratis dibawah lisensi GPL (General Public License) (sumber)


Apa itu PostgreSQL?
PostgreSQL adalah sebuah sistem basis data yang disebarluaskan secara bebas menurut Perjanjian lisensi BSD (sumber)

sekian MySpace

3 komentar:

  1. Makasih infonya neng ,

    btw kunjungi jg http://gudanginfomikail.blogspot.com/

    BalasHapus
  2. MYsql saya pernah pelajari saat SMA. Hanya sekilas. :D

    *ah emang pelajaran TIK di SMA saya payah banget*

    BalasHapus
  3. ane baru kenalan ma MySQL pas kuliah. kalau tau lebih awal mungkin bisa jadi asik :)

    BalasHapus